Cara menghapus password pada windows xp dan vista

Windows key adalah sebuah program yg di desain khusus untuk memudahkan menghapus password windows xp ataupun windows vista secara instant. Jadi jikalau kita lupa password windows kita, ataupun kita disodorkan dengan komputer yang akan diperbaiki tetapi passwordnya tidak diberitau, dengan program kecil tapi sakti ini, dengan mudah kita bisa meresetnya kembali. Baik itu berupa akun Administrator ataupun user biasa. Program Windows key ini dapat di copy ke CD ataupun ke USB Flaskdisk atau ke Disket 1.44MB.


Adapun Fungsinya ialah:
  1. 100% pemulihan akan berhasil. ( yakin banget loh! )
  2. Support untuk Windows Vista
  3. Semua Password akan direset dengan mudah
  4. Mereset password dengan media CD-ROM, USB Flashdisk atau Disket 1.44MB
  5. Mereset local policy settings di windows
  6. Mereset secure boot options windows : startup password atau startup key disk
  7. Menampilkan detail setiap account
  8. Mendukung semua Service pack
Cara menggunakan atau menginstall
Bakar ke sebuah CD atau USB Flaskdisk, Lalu boot memakai CD-ROM atau USB Flashdisk.
Download/Unduh Disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar